Skip to content

Sewa Alat Untuk Live Streaming Murah di Jakarta

Saat ini Jasa Live Streaming sangat banyak di butuhkan terutama di Indonesia, maka dari itu penyedia Jasa Foto dan Video banyak yang banting setir menjadi Penyedia Streaming. Kami menyediakan alat-alat live streaming terlengkap yang bisa anda sewa dimanapun event anda.

Price List Sewa Kamera Jakarta
Sewa Sony Camcorder NXCAM HXR-NX100
Spesifikasi
  • 1″ Exmor R CMOS Sensor
  • Resolusi 1920×1080p 60FPS
  • 12x Optical Zoom
  • 24x Clear Image Zoom & 48x Digital Zoom
  • Dual Slot SD Card
  • XLR Audio Input
  • HDMI Output Video
  • SDI Output Video
Include
  • 1 Shotgun Mic
  • 2 Battery Pack
  • 1 AC Adapter
  • 1 AC Power
  • 1 SD Card 64gb
  • 1 Video Tripod

Sewa Alat Streaming di Jakarta, Sewa Jasa Live Streaming, Sewa Multicam, Rental Alat Live Streaming, Paket Jasa Live Streaming Murah Indonesia
Sewa Blackmagic ATEM Mini HDMI Live Streaming Switcher
Spesifikasi
  • 4 x HDMI Input
  • 2 x 3.5 mm Audio Input
  • 1 x HDMI Output
  • 1 x USB Type-C (Computer)
  • Video Resolusi 1920x1080p 60FPS
Include
  • 1 AC Adaptor Power
  • 1 USB Type-C

Sewa Alat Live Streamin, Sewa Feelworld LIVEPRO L1 HDMI Live Streaming Switcher
Sewa Feelworld LIVEPRO L1 HDMI Live Streaming Switcher
Spesifikasi
  • 1″ Exmor R CMOS Sensor
  • Resolusi 1920×1080p 60FPS
  • 12x Optical Zoom
  • 24x Clear Image Zoom & 48x Digital Zoom
  • Dual Slot SD Card
  • XLR Audio Input
  • HDMI Output Video
  • SDI Output Video
Include
  • 1 AC Adaptor Power
  • 1 USB to USB

Sewa Kabel HDMI, Sewa Alat Live Streaming Murah
Sewa Kabel HDMI 20 Meter
Spesifikasi
  • HDMI 2.0
  • Panjang 20 Meter
  • Maksimal Resolusi 1920x1080p
  • Support HDR
  • Audio & Video Sync
  • Gold Plated
Include
  • 1 HDMI Kabel

Sewa Laptop Live Streaming, Sewa Alat Live Streaming
Sewa Laptop Streaming ASUS ROG / MSI
Spesifikasi
  • Intel Core i7 3.8 GHz
  • RAM 16 GB DDR4/DDR5
  • VGA NVIDIA GeForce GTX 1070 DDR5 4GB/8GB
  • Storage Sistem SSD 256 GB
  • Display 15.6 Inch System
  • Operasi Windows 10
  • Aplikasi Broadcast V-Mix & OBS
Include
  • 1 Laptop ASUS ROG / MSI
  • 1 AC Adaptor Charger/Power
  • 1 Tas Laptop

Sewa PC Live Streaming Jakarta
Sewa PC Untuk Streaming
Spesifikasi
  • Intel Core i9-10900F 2.8Ghz Up To 5.2Ghz
  • RAM DDR4 32GB
  • VGA Asus GeForce RTX 2060 6GB DDR6
  • Monitor AOC 24 inch
  • Storage System C SSD 500GB
  • Penyimpanan HDD 2TB
  • Sistem Operasi Windows 10
  • Aplikasi Broadcast Vmix & OBS
Include
  • 1 CPU
  • 1 Monitor 24 Inch
  • 1 Adapter Power CPU
  • 1 Adapter Power Monitor
  • Keyboard & Mouse

Pada beberapa tahun belakangan ini Jasa Live Streming sangat banyak di jumpai dalam berbagai macam acara, banyak beberapa penyedia layanan Jasa Streaming yang selalu mengeluh akan mahalnya alat-alat live streaming. Kami sebagai penyedia jasa tersebut juga merasakan hal yang sama dan kami memberikan solusi bagi para vendor dan penyedia jasa live streaming agar tidak usah kebingungan untuk membeli peralatan live streaming.

Kami BAB Production memberikan layanan Rental / Sewa Alat Live Streaming. Banyak pilihan peralatan yang dapat anda sewa melalui kami yaitu mulai dari Kamera, Switcher Video, Laptop hingga Modem Internet kami sediakan untuk anda sewa dengan harga yang cukup terjangkau.

Kepuasan Pelanggan
99
Kecepatan Respon
95
Repeat Order
89

Selain kami menyewakan alat streaming, kami memiliki layanan jasa yang dapat anda gunakan. Berikut ini beberapa jasa yang kami sediakan:

Temukan Lebih Banyak Tentang BAB Production
Temukan Lebih Banyak Tentang Kami

Pertanyaan yang sering di ajukan

Masih ada pertanyaan tentang BAB Production? Pelajari lebih lanjut tentang layanan dan pengalaman kami melalui pertanyaan orang-orang seperti Anda.

Dimana saya harus mencari jasa live streaming?

Jika ada pertanyaan Dimana saya harus mencari Jasa Live Streaming? Kamu tidak perlu khawatir, jika kamu berdomisili di JABODETABEK kamu bisa langsung mengunjungi website babproduction.id, dimana website kami menawarkan Jasa Live Streaming yang terbaik serta tim yang sudah berpengalaman.

Apakah bab production berpengalaman di bidang layanan yang di tawarkan?

Tentu kami berpengalaman, kami memiliki tim yang berpengalaman lebih dari 6 tahun. Dengan menggunakan Jasa kami anda tidak perlu khawatir dengan hasil akhir yang diberikan.

Bagaimana saya dapat menghubungi bab production?

Jika anda ingin mengbungi kami anda dapat langsung Telepon melalui nomor berikut ini 021-87787367 atau Jika anda ingin Whatsapp kami anda dapat langsung menghubunginya di nomer ini 08 222 3456 135

Kata Orang Tentang Kami

Anda Berada di Tim Yang Baik dan Professional

Bpk Maman

Saya senang sekali bekerjasama dengan Tim BAB Production, Acara Live Streaming kami dapat berjalan dengan lancar karena di tangani oleh ahlinya.

Bu Olga

Saya ada acara mendadak, saya mencari – cari di internet, dan ketemu Tim BAB Production yang selalu siap untuk acara yang mendadak dan pelayanannya juga tidak mengecewakan.

Anita

Tempat yang sangat keren sekali ! Keramahan yang juga juara dan layanan fotografi sangat profesional dan tidak mengecewakan. Lima bintang dari saya untuk servicenya.

Popular service

Jasa Yang Banyak Diminati

Jasa Live Streaming BAB Production
Jasa Live Streaming

Jasa Live Streaming merupakan layanan kami yang banyak diminati oleh banyak penyelenggara webinar perusahaan dan juga pemerintahan.

Lihat lebih lanjut →

Jasa Fotografi BAB Production
Jasa Fotografi

Jasa Fotografi Event adalah salah satu layanan yang kami sediakan dan juga banyak dimintai oleh para penyelanggara event-event besar.

Lihat lebih lanjut →

Portfolio

Ada dapat melihat suluruh hasil kerja tim BAB Production melalui portfolio terbaru yang selalu kamu update setiap harinya.

Portfolio Company Profile - Jasa Fotografer Golf
Company Profile
Portfolio Seminar - Jasa Fotografer Golf
Seminar
Portfolio Photobooth - Jasa Fotografer Golf
Photobooth
Portfolio Prewedding - Jasa Fotografer Golf
Prewedding
Portfolio Wedding - Jasa Fotografer Golf
Wedding
Portfolio Produk - Jasa Fotografer Golf
Produk
Online Services

Virtual Service

Kami mempunyai layanan customer service pada hari senin – jum'at secara virtual untuk melakakun konsultasi. Kami akan menyediakan juga link zoom meeting atau google meet untuk melakukan konsultasi gratis secara virtual.

Berita Terbaru

Kabar Terbaru dari BAB Production

  • Cara dan Teknik Fotografi Hitam Putih untuk Menciptakan Gambar yang Dramatis
    Fotografi hitam putih telah menjadi bagian dari sejarah fotografi selama bertahun-tahun. Meskipun kini teknologi warna telah berkembang pesat, fotografi hitam putih tetap populer dan memiliki keuntungan tersendiri. Dalam artikel ini, kita akan membahas tentang cara dan teknik fotografi hitam putih. Pengenalan tentang fotografi hitam putih Sejarah fotografi hitam putih Fotografi hitam putih pertama kali ditemukan… 
  • Cara Mencetak Album Kolase
    Mencetak album kolase adalah cara yang populer untuk menyimpan kenangan yang berharga dalam satu album yang indah dan unik. Dalam panduan ini, kita akan membahas langkah-langkah yang diperlukan untuk mencetak album kolase yang berkualitas dan memikat. Apa itu Album Kolase? Sebelum kita memulai, mari kita bahas terlebih dahulu apa itu album kolase. Album kolase adalah… 
  • Tips Membuat Video Klip Musik
    Sebagai seorang musisi, membuat video klip musik yang menarik dan berkualitas merupakan hal penting untuk memperluas jangkauan audiens dan memperkenalkan karya-karyanya kepada orang lain. Namun, tidak semua orang memiliki kemampuan untuk membuat video klip musik yang menarik dan berkualitas. Oleh karena itu, dalam artikel ini, saya akan memberikan beberapa tips penting untuk membuat video klip… 
Hubungi kami

Punya Pertanyaan Untuk Jasa Sewa Alat Live Streaming?

Anda setuju untuk menerima komunikasi email dari kami dengan mengirimkan formulir ini dan memahami bahwa informasi kontak Anda akan disimpan bersama kami.

Home How Question