Terdapat jenis jenis fotografi untuk pemula yang dapat dijadikan fundamental sebelum masuk tahap terapan. Memang dalam memulai hobi artistik seperti ini kita perlu mengawali dengan materi paling mudah.
Tujuannya adalah untuk mengetahui seberapa jauh kapabilitas kita dalam melakukannya. Selain itu mengetahui foothold pada bidang artistik seperti ini juga penting agar pada tahap terapan tidak terlalu kesulitan.
Bagi para pemula terdapat beberapa metode sederhana yang dapat dijadikan sebagai fundamental. Pada kesempatan ini akan kami bahas seperti apa metodenya dan bagaimana melakukannya.
Sehingga setelah membaca materi ini Anda dapat langsung mengimplementasikan sendiri menggunakan kamera. Tidak perlu terlalu kompleks dalam hal pengenalan karena memang kita akan bergerak pada bidang basic.
Jadi nantinya dapat dijadikan sebagai acuan dasar bagaimana melakukan fotografi berkualitas. Langsung saja pada segmen selanjutnya kami akan jelaskan apa saja metode paling tepat digunakan.
List Jenis Jenis Fotografi untuk Pemula
Pada segmen ini kita akan langsung membahas enam jenis fotografi paling mudah dipelajari bagi pemula. Sehingga Anda akan memperoleh fundamental ilmu dalam melakukan kegiatan artistik ini.
Portrait Photography
Portrait photography merupakan sebuah segmen dimana fotografer akan mengambil gambar seseorang. Baik individu atau kelompok tertentu yang dapat digunakan untuk menggambarkan sebuah ekspresi.
Mengapa kami katakan ini masuk dalam jenis jenis fotografi untuk pemula alasannya sederhana. Karena fotografer memiliki kontrol penuh pada model sehingga bisa mengendalikan seperti apa ekspresinya nanti.
Pesan dari tangkapan gambar juga akan mudah tersampaikan bagi para pemirsa karya tersebut. Kita juga tidak perlu melakukan berbagai macam persiapan kompleks dalam melakukannya.
Sebagai basic dalam jenis jenis fotografi untuk pemula jelas portrait menjadi opsi terbaik digunakan. Nantinya kita akan mempelajari bagaimana ekspresi individu dalam melakukannya.
Tentu ketika dijadikan fundamental akan sangat berguna dan mempelajarinya juga tidak terlalu lama. Oleh karena itu jika Anda memang ingin belajar awali dengan menggunakan portrait photography.
Still Object Photography
Still object photography adalah kegiatan mengambil gambar dengan objek utamanya benda mati atau diam. Jadi fotografer dapat leluasa mengatur komposisi dan dimensi dari objek tertentu.
Mengapa ini masuk dalam basic jenis jenis fotografi untuk pemula tentu karena keleluasaannya. Kita tidak perlu terburu dalam mengambil gambar dan juga mudah melakukan pengaturan sendiri.
Karena objeknya benda mati kita dapat dengan tenang mengatur bagaimana komposisi dalam frame gambar. Sehingga nantinya dapat menghasilkan sebuah karya dengan hasil luar biasa.
Memang ketika melakukan still object photography kita akan lebih mempelajari bagaimana komposisi frame gambar. Jadi nantinya bagaimana pengaturan benda atau objek dalam tangkapan gambarnya.
Sebagai dasar ilmu tentu saja ini masih masuk dalam jenis jenis fotografi untuk pemula. Sehingga nantinya ketika mengambil gambar lebih kompleks dapat mudah pada pengaturan objek dan framing.
Landscape Shot
Ini adalah salah satu teknik fotografi yang sering menggunakan pemandangan alam sebagai objeknya. Jadi akan cukup mendukung bagi pribadi yang memang suka menjelajah alam.
Landscape shot sendiri masuk pada jenis jenis fotografi untuk pemula karena simplisitasnya. Kita hanya perlu menyampaikan keindahan alam melalui tangkapan gambar tersebut.
Di sini fotografer hanya perlu mengambil sudut paling pas agar mampu menampilkan kecantikan alam. Nantinya kita akan menyuguhkan sudut pandang luas terhadap objek lingkungan tertentu.
Dengan mempelajari jenis jenis fotografi untuk pemula seperti landscape shot Anda akan terlatih dalam penentuan sudut. Dimana lokasi paling tepat digunakan mengambil gambar sehingga hasilnya optimal.
Namun perlu dicatat juga bahwa dalam pengambilan gambar seperti ini memerlukan cukup banyak waktu. Karena alam memang fluktuatif sehingga kondisi ideal memang tidak bisa datang begitu saja.
Food Photography
Satu dekade lalu ini masih masuk dalam genre marketing photography yang membutuhkan keterampilan tinggi. Namun sekarang food photography sudah masuk dalam hobi entry level.
Memang Anda bisa melakukan pengambilan gambar pada makanan secara mudah kapan saja. Selama pencahayaan cukup kita juga tidak perlu menggunakan lensa kamera terlalu mahal.
Bahkan ponsel pintar seperti sekarang sudah cukup digunakan untuk food photography. Jadi ini jelas masuk jenis jenis fotografi untuk pemula karena memang sudah menjadi kebiasaan.
Anda tentu saja masih sering melakukan hal seperti ini dan mengunggah ke media sosial. Secara tidak langsung kegiatan tersebut juga masuk dalam latihan fotografi bagi para pemula.
Hasilnya juga tidak harus selalu sempurna karena masih masuk dalam tahap belajar. Oleh karena itu kita bisa menjadikan hobi ini sebagai salah satu cara mengembangkan kemampuan tingkat lanjut nantinya.
Street Photography
Bagi Anda yang suka jalan-jalan dan membawa kamera ini menjadi salah satu genre terbaik digunakan. Bagaimana tidak objek dari pengambilan gambar memang situasi di jalanan tersebut.
Hal yang ingin kita ceritakan pada genre ini adalah nuansa jalanan saat itu juga. Jadi bisa masuk dalam jenis jenis fotografi untuk pemula dengan objek paling fleksibel dan sederhana.
Dengan melakukan street photography kita juga belajar tentang penentuan sudut, framing, dan lighting. Bahkan lebih bagus lagi nantinya kita beradaptasi dalam keterbatasan fleksibilitas pengaturan objek.
Misalnya ketika situasi sedang macet parah kita dituntut untuk mampu mengambil sudut artistik dari kejadian tersebut. Hal seperti itu akan melatih kita menjadi lebih peka terhadap situasi.
Jika sering melakukan fotografi seperti ini jelas insting pengambilan gambarnya akan menjadi lebih bagus. Sehingga sebagai dasar latihan sangat penting melakukan aktivitas street photography.
Journalistic Photography
Ini juga tidak jauh berbeda dengan street photography hanya saja journalistic photography biasanya dimuat di surat kabar. Keduanya juga sama menceritakan keadaan jalanan atau situasi tersebut.
Jadi nantinya fotografer harus mampu menceritakan seperti apa situasi terkini di lokasi tersebut. Kita juga tidak perlu menggunakan peralatan terlalu kompleks untuk melakukannya.
Bahkan sekarang menggunakan kamera ponsel sudah cukup karena kualitasnya juga bagus. Sehingga jelas journalistic photography masuk dalam jenis jenis fotografi untuk pemula.
Di sini fotografer juga lebih bermain pada sudut pengambilan, manipulasi cahaya, dan framing. Sehingga nantinya dapat memberikan kesan sesuai dengan cerita yang akan dipublikasi.
Hal seperti itu akan melatih Anda untuk peka terhadap bagaimana pengaturan objek berdasarkan situasi. Sehingga nantinya tidak perlu repot ketika ingin masuk ke tahap lebih tinggi.
Keenam genre tersebut memang sekarang banyak direkomendasikan bagi para pemula dalam bidang fotografi. Apakah itu untuk hobi atau bahkan Anda ingin mencari uang menggunakan cara tersebut.
Namun tidak semua orang Indonesia memiliki kamera untuk menjalankan hobi tersebut. Karena jika ingin memiliki kualitas tangkapan gambar bagus tentu kameranya juga cukup mahal untuk membeli.
Namun tidak perlu khawatir kami dari Berkah Abadi Bersama Production siap dijadikan sebagai solusi untuk mencari jasa fotografi murah. Kami menyediakan berbagai macam perlengkapan fotografi baik untuk kebutuhan hobi atau event tertentu.
Jadi Anda tidak perlu repot membeli sendiri ketika hendak menjalankan hobi atau mengabadikan event tertentu. Langsung saja sewa semua peralatannya di Berkah Abadi Bersama Production dijamin kualitasnya bagus.
Apabila Anda memang tertarik untuk melakukan penyewaan jasa fotografi di tempat kami silahkan kunjungi situs utama BAB Production. Disitu Anda bisa lihat sendiri apa saja service yang kami tawarkan pada klien.
Jadi untuk melakukan hobi seperti ini sekarang tidak perlu terlalu mahal lagi seperti dulu. Anda bisa mempelajari jenis jenis fotografi untuk pemula dengan alat terbaik dari kami BAB Production.
Baca Juga: